Asal usul

Sejarah Danau Tamblingan

 Selasa, 29 Agustus 2017

SejarahBali.com

IKUTI SEJARAHBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

 
Keindahan Danau Tamblingan tidak hanya bisa kita nikmati pada siang hari saja tetapi juga pada malam hari. Di Danau Tamblingan juga sangat cocok untuk melakukan aktivitas “Camping Ceria”. Disekitar danau memang terdapat tanah yang lapang yang memang bisa kita gunakan untuk membangun tenda dan menginap di sana.
 
 
Kalau siang hari kita disuguhi pemandangan indah dari Danau Tamblingan serta Pura-pura  yang mengelilinginya maka pada malam harinya ketika kita memandang langit di atas Danau Tamblingan kita akan dibuat terpukau dengan banyaknya bintang yang menjadi atap dari Danau Tamblingan.
 
Tempat Camping di Tamblingan ada dua Spot yaitu yang pertama di Daerah Pura Dalem dan yang kedua berada di seberangnya. Camping disini tidak dipungut biaya tapi jangan pernah lupa untuk tetap menjaga kebersihan dan kesucian tempat ini.
 
Keberadaan Pura-pura disekitar Danau tersebut menambah eksotisme danau tamblingan yang memang sudah memiliki landscape yang bagus sekaligus memberikan aura yang berbeda seperti seolah ada sesuatu yang memang melindungi danau ini.

Penulis : TImLiputan


Halaman :


Sejarah Bali Sejarah Bali Wisata


Tonton Juga :



Asal usul Lainnya :










Sejarah Terpopuler





TRENDING TERHANGAT