Cerita

Semua Tentang Bali Safari And Marine Park

 Kamis, 06 Oktober 2011

SejarahBali.com/Ist

IKUTI SEJARAHBALI.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Sejarahbali.com, Klungkung - 

Well ini dia obyek wisata yang saya referensikan untuk di kunjungi, apalagi bagi anda  yang berlibur bersama anak-anak anda. Sama pasangan juga oke banget apalagi sambil dinner di Tsavo restorannya, makan malam ditemani binatang liar.

Iya benar sekali, mari kita berkunjung ke Bali Safari And Marine Park, sebuah kebun binatang yang menjadi konservasi beraneka ragam satwa Indonesia dan belahan dunia lainnya serta sebagai pusat budaya Bali.

Sebagai Kebun binatang yang  meraih penghargaan sebagai Mitra Terbaik Tahun 2010 dari Direktorat Jenderal Perlindungan Hutan dan Konservasi Alam dengan kategori Lembaga Konservasi Terbaik, Bali Safari tentu wajib dan harus dikunjungi.

Dengan koleksi 500 spesies hewan seperti satwa langka yang menjadi kebanggaan Indonesia antara lain, Jalak Putih, Burung Hantu, Babi Rusa, Buaya, Tapir, Gajah Sumatra, Rusa Timor, Beruang Madu, Harimau Sumatera. Sedangkan Satwa langka yang menjadi kebanggaan bagi India yaitu , Rusa Tutul, Beruang Himalaya, Nilgai, Black Buck. Serta tak kalah menarik satwa langka yang menjadi kebanggan bagi Afrika yaitu Kuda Nil, Grevy Zebra, Onta Punuk Satu, Burung Unta, Babbon, Blue Wildebeest, dan Singa.


Halaman :


Sejarah Bali Sejarah Bali Wisata Gianyar Bali Bird Park Bali Safari Marine Park


Tonton Juga :











Sejarah Terpopuler





TRENDING TERHANGAT